Perubahan iklim dan kelestarian keragaman hayati menjadi isu besar di dunia saat ini. Dalam jangka waktu yang panjang terjadinya perubahan iklim akan mengakibatkan terjadinya kekeringan, pencemaran air, polusi udara, pencemaran air, dan banjir. Salah satu persoalan...
WALHI YOGYAKARTA
Analisis
Pencemaran Mengikis Hubungan Warga Siraman dengan Sungai Pancuran
Cerita ini bermula ketika banjir melanda Desa Siraman, Wonosari, Gunungkidul, pada tahun 2017. Banjir itu berasal dari luapan Sungai Pancuran yang menyapu puluhan pemukiman warga di desa tersebut. Luapan air berwarna kecoklatan menyapu pelataran rumah, menenggelamkan...
Bingkai Kepentingan Program Pembangunan dan Tambang Andesit di Wadas
Perampasan ruang hidup seolah menjadi peristiwa yang tiada hentinya merundung kehidupan masyarakat. Tidak sulit menemukan berita tentang penggusuran lahan pertanian atau pemukiman masyarakat di berbagai kanal media, entah oleh proyek pertambangan, pembangunan kawasan...
JJLS: Potret Kegagapan Pembangunan di Gunungkidul
Beberapa tahun terakir, khususnya di Gunungkidul, Yogyakarta, sedang santer pembangunan infrastruktur, mulai dari pariwisata, hotel, resort, dan yang tak luput adalah penunjangnya yaitu jalan raya. Yang menarik dan sekelebat menjadi daya tarik atas mulus dan hitamnya...
Kisah Kelam dari Gunung Sampah Piyungan
Bau menyengat menembus hidung beberapa saat setelah melewati pos bertuliskan Tempat Pengolahan Sampah Terpadu (TPST) Piyungan, Ngablak, Bantul, Yogyakarta. Jalanan berlubang yang di beberapa sisi tergenang air mengantarkan perjalanan kami menuju dermaga pembuangan...
Merayakan Lahirnya Kembali Mata Air Umbul Komplet
Rombongan orang dengan mengenakan pakaian adat Jawa, lengkap dengan sesaji di tangan mereka, menyusuri jalan setapak menembus pepohonan Hutan Wanagama, Playen, Gunungkidul, Yogyakarta. Tidak berselang lama, beriak air lirih yang mengalir melalui anak-anak parit kecil...
“Kepada Tanah”: Mendengungkan Perjuangan Warga Wadas Melalui Pameran Kopi
Pada sore di hari Minggu, 27 Februari 2022, seruan “Cabut IPL Wadas” dan “Tarik Aparat dari Desa Wadas” bergema dari ruang aula yang berada di lantai dua Kedai Kebun Forum, Mantrijeron, Yogyakarta. Diskusi itu memperbincangkan perjuangan warga Desa Wadas, Purworejo,...
Jejak Luka Karena Tambang di Desa Keningar
Jalan terjal menuju Desa Keningar di Kabupaten Magelang rusak parah, lobang besar bertebaran di jalan yang sempit itu. Alih-alih menikmati perjalanan, supir dan penumpang harus sama-sama siaga menyimak jalan yang “dikuasai” truk-truk pasir itu. Perut juga harus siap...
Puluhan Tahun Tanah Kami Dikuasai PT Bumi Sari
Sri Mariyati sedang berdiri jinjit di atas sebuah bangku. Kedua tangannya sedang sibuk menempelkan huruf demi huruf di sebuah tirai hitam setinggi tiga meter. Ketika selesai, rangkaian huruf yang ditempelkan Mariyati malam itu, membentuk sebuah kalimat: Memperingati 1...
Kisah Tiga Mata Air di Tegalrejo yang Terancam Pertambangan
Tiga sumber mata air yang dimanfaatkan warga Dusun Tegalrejo, Desa Tegalrejo, Kecamatan Gedangsari, Kabupaten Gunungkidul, sedang terancam. Pasalnya, warga mendapat kabar kalau bukit di sekitar tempat tinggalnya akan ditambang untuk material jalan tol. Masa-masa sulit...
Tata Ruang, Ketimpangan Lahan, dan Urbanisasi Meningkatkan Risiko Bencana di Yogyakarta
Curah hujan yang tinggi dalam beberapa pekan terakhir berpotensi meningkatkan terjadinya bencana, seperti banjir, banjir bandang, dan tanah longsor. Beberapa pekan yang lalu (Kamis, 11 November 2021), banjir melanda sejumlah daerah di Kabupaten Gunung Kidul, di...
Krisis Sosial-Ekologis dan Kapitalisme
Bosman Batubara dan Eka Handriana dalam sebuah artikel bertajuk “Dari Krisis Sosial-Ekologis ke Ekologi Sosial: Kasus Suburbia Semarang” (2021) yang terbit dalam jurnal Prisma, menyebutkan bahwa frasa krisis sosial-ekologis di Indonesia banyak berkembang dan digunakan...
Gelegak Solidaritas dan Senjakala Negara: Catatan Penanganan Negara dan Gelombang Solidaritas pada Masa Pandemi Covid-19 di Indonesia
"When ‘I’ replaced with ‘We’, even the illness becomes wellness." - Malcolm X Pada 2 Maret 2020, Presiden Joko Widodo, bersama dengan Menteri Kesehatan Terawan Agus Putranto, mengumumkan adanya dua orang warga Indonesia yang tercatat positif mengidap Virus...